Program Pendidikan Vokasi dalam pertemuan kali ini bersama Direktur Sekolah Vokasi Universitas Indonesia melakukan penandatanganan MoU dan PKS terkait untuk keberlangsungan Penelitian dan Pengabdian Masyarakan serta sinergifitas kegiatan kompetensi untuk para calon lulusan vokasi unsera yang ada pada sekolah Vokasi Universitas Indonesia.